Di Mana Kacang Sipet?

Keterangan Bibliografi
Pengarang : Aris Hartanti
Pengarang 2 :
Kontributor : Muninggar Herdianing (ilustrator)
Penerbit : Pusat Perbukuan Kemendikbudristek
Kota terbit : Jakarta
Tahun terbit : 2022
ISBN : 978-602-244-935-5
Subyek : fabel - cerita anak
Klasifikasi : 398.245 Ari d
Bahasa : Indonesia
Edisi : Cet.1
Halaman : ii, 30 hlm: 23 x 23 cm.
Pustaka Pilihan :
Jenis Koleksi Pustaka

E-Book

Kategori Pustaka

anak remaja umum

Abstraksi

Sipet, si Tupai suka menabung kacang. Sayangnya, Sipet tidak suka merapikan rumahnya. Teman-teman Sipet menitipkan persediaan makanan mereka di lumbung. Rumah Sipet pun akhirnya lebih rapi setelah SIpet juga menitipkan kacang di lumbung. Kacang Sipet akan lebih aman. Untuk mengambil makanan di lumbung, Sipet perlu membawa papan Tabungan. Aduh, Dimana papan Tabungan Sipet, ya??  Apakah Sahabat Cilik juga suka menabung? Menabung membuat kita lebih hemat dan disiplin.

Inventaris
# Inventaris Dapat dipinjam Status Ada
1 172/L/2024 Ya