Sayur dan Buah Warna Warni

Keterangan Bibliografi
Pengarang : Dyah Umiyarni Purnamasari
Pengarang 2 :
Kontributor : Sai Jio Bun (ilustrator)
Penerbit : BPBP Kemendikbud
Kota terbit : Jakarta
Tahun terbit : 2019
ISBN : 978-602-437-804-2
Subyek : sayur dan buah - cerita anak
Klasifikasi : 635 Dya s
Bahasa : Indonesia
Edisi : Cet.1
Halaman : iv; 28 hlm.; 29,7 cm.
Jenis Koleksi Pustaka

E-Book

Kategori Pustaka

anak remaja dewasa umum

Abstraksi

Cerita ini mengajak anak untuk mengenal aneka buah dan sayur warna warni beserta manfaatnya bagi tubuh. Dengan demikian, anak akan termotivasi untuk mengkonsumsi aneka buah dan sayur sehingga Kesehatan tubuh akan lebih terjaga. Dini ikut Ibu ke pasar. Saat pulang dari pasar, mereka membawa aneka sayur dan buah. Doni, adik Dini sangat tertarik pada sayur dan buah warna warni. Mereka lalu membaca buku ensiklopedia yang berisi tentang manfaat sayur dan buah warna warni. Setelah membaca buku, mereka makan gado-gado dan es buah yang terbuat dari sayuran dan buah-buahan yang sudah dimasak Ibu.

Inventaris
# Inventaris Dapat dipinjam Status Ada
1 33/L/2024 Ya