Kereta api di Pandeglang

Keterangan Bibliografi
Pengarang : Balai Arkeologi Jawa Barat
Pengarang 2 :
Kontributor :
Penerbit : Pusat Penelitian Arkeologi Nasional
Kota terbit : Jakarta
Tahun terbit : 2018
ISBN : -
Subyek : kereta api - pandeglang - sejarah
Klasifikasi : 385 Bal k
Bahasa : Indonesia
Edisi : Cetakan 1
Halaman : 20 hlm.: ilus.
Jenis Koleksi Pustaka

E-Book

Kategori Pustaka

anak remaja umum

Abstraksi

Pandeglang adalah salah satu kota di Banten yang dilalui oleh Jalur Kereta Api yang mulai dioperasikan pada tahun 1906. Setelah 76 tahun beroperasi mengangkut penumpang dan barang dari Rangkasibitung ke Labuan dan sebaliknya, pada tahun 1982, operasional kereta api pada jalur Rangkasibitung Labuan ditutup. Sisa-sisa kejayaan transportasi kereta api di Pandeglang masih dapat disaksikan berupa bangunan stasiun, jembatan, perumahan pegawai, jalan rel, dan fasilitas perkeretaapian lainnya seperti Fasilitas Pengisian air Lokomotif, dan Wessel. Pada buku ini diuraikan tinggalan perkeretapaian di Pandeglang, khususnya pada jalur Rangkasibitung-Labuan.

Inventaris
# Inventaris Dapat dipinjam Status Ada
1 103/L/2023 Ya