Pijar dan Wangi: Jajanan sehat

Keterangan Bibliografi
Pengarang : Laxmi Cakrawati Mustika,dkk
Pengarang 2 :
Kontributor : Fatyana Rachma Saputri, dan Ni Kadek Heny Sayukti
Penerbit : Badan Pengembangan bahasa dan Pembinaan Bahasa Kemendikbud
Kota terbit : Jakarta
Tahun terbit : 2017
ISBN : 978-602-437-320-7
Subyek : Jajanan - Indonesia - cerita anak
Klasifikasi : 641.595 Lax p
Bahasa : Indonesia
Edisi : cet. 1
Halaman : viii, 62 hlm.: ilus.; 21 cm.
Jenis Koleksi Pustaka

E-Book

Kategori Pustaka

anak

Abstraksi

Buku berjudul “Pijar & Wangi: Jajanan Sehat” ini ditulis dengan tujuan untuk mengenalkan jajanan sehat Nusantara kepada para pelajar dengan harapan menumbuhkan kecintaan pada kuliner Nusantara yang beragam. Terdapat 7 cerita yang berisi Ragam jajanan sehat Nusantara dalam buku ini diantaranya: Jamu; Es Daluman; Lontong; Es Pisang Ijo; Colenak dan Bajigur; Pempek; dan Rujak.

Inventaris
# Inventaris Dapat dipinjam Status Ada
1 378/L/2022 Ya