Standar Nasional Perpustakaan Desa/Kelurahan (Perka PNRI Nomor 6 Tahun 2017)

Keterangan Bibliografi
Pengarang : Panitia Teknis 01-01 Perpustakaan dan Kepustakawanan
Pengarang 2 :
Kontributor :
Penerbit : Perpustakaan Nasional RI
Kota terbit : Jakarta
Tahun terbit : 2017
ISBN : -
Subyek : Perpustakaan-Standarisasi - Desa
Klasifikasi : 027 Pan s
Bahasa : Indonesia
Edisi : -
Halaman : 10 hlm.
Jenis Koleksi Pustaka

E-Book

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Peraturan Kepala Perpustakaan Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2017 tentang STANDAR NASIONAL PERPUSTAKAAN DESA/KELURAHAN mencakup: a. standar koleksi perpustakaan; Jumlah Koleksi Perpustakaan Desa paling sedikit 1.000 judul yang meliputi: 1) Perpustakaan memiliki jenis koleksi anak, koleksi remaja, dewasa, koleksi referensi, surat kabar dan majalah. 2) Koleksi perpustakaan terdiri dari berbagai disiplin ilmu sesuai kebutuhan masyarakat. b. standar sarana dan prasarana perpustakaan; a. Lokasi/lahan 1) Lokasi perpustakaan berada di lokasi yang strategis dan mudah dijangkau masyarakat; dan 2) Lahan perpustakaan di bawah kepemilikan dan/atau kekuasaan pemerintah desa dengan status hukum yang jelas. b. Gedung 1) Luas bangunan gedung perpustakaan paling sedikit 56m2 dan bersifat permanen yang memungkinkan pengembangan fisik secara berkelanjutan; dan 2) Gedung perpustakaan memenuhi standar keamanan, kesehatan, keselamatan, dan lingkungan. c. Ruang perpustakaan Ruang perpustakaan paling sedikit memiliki area koleksi c. standar pelayanan perpustakaan; Jam buka perpustakaan paling sedikit 6 (enam) jam per hari. Jenis pelayanan paling sedikit layanan baca di tempat, sirkulasi, referensi, dan penelusuran informasi. d. standar tenaga perpustakaan;Perpustakaan memiliki tenaga paling sedikit 2 orang; Kepala perpustakaan paling rendah berlatar belakang pendidikan SLTA atau sederajat ditambah pendidikan dan pelatihan (diklat) perpustakaan. e. standar penyelenggaraan perpustakaan; dan f. standar pengelolaan perpustakaan. Perpustakan Desa/ Kelurahan adalah Perpustakaan yang diselenggarakan oleh pemerintah desa/ kelurahan yang mempunyai tugas pokok melaksanakan pengembangan perpustakaan di wilayah desa/kelurahan serta melaksanakan layanan perpustakaan kepada masyarakat umum yang tidak membedakan usia, ras, agama, status sosial ekonomi dan gender.

Inventaris
# Inventaris Dapat dipinjam Status Ada
1 9115/P1/2020.c1 Ya
2 9116/P1/2020.c2 Ya
3 9117/P1/2020.c3 Ya
4 9118/P1/2020.c4 Ya
5 9119/P1/2020.c5 Ya
6 9120/P1/2020.c6 Ya