Legenda Ratu Laut Selatan (Nyi Roro Kidul)

Keterangan Bibliografi
Pengarang : Rahimsyah
Pengarang 2 :
Kontributor :
Penerbit : Serba Jaya
Kota terbit : Surabaya
Tahun terbit : 2010
ISBN :
Subyek : Legenda
Klasifikasi : 398.2 Rah l
Bahasa : Indonesia
Edisi :
Halaman : 64 halaman
Keyword : Legenda, Nyi Roro Kidul, Pantai Selatan, Ratu Laut Selatan, Ratu Pantai Selatan
Status fiksi : Buku Fiksi
Lokasi : Dispusip
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Indonesia yang dahulu dikenal dengan nama Nusantara mempunyai ribuan cerita rakyat. Tidak hanya tiap provinsi bahkan setiap kabupaten dan kecamatan mempunyai cerita rakyat yang baik, pada buku ini mengetengahkan cerita rakyat yang sangat melegenda di tanah Jawa yaitu Ratu Laut Selatan atau Nyi Roro Kidul. Konon Nyi Roro Kidul adalah seorang ratu yang cantik bagai bidadari, kecantikannya tidak pernah pudar sepanjang zaman.

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 144/L/2022 Kantor Pusat Ya