Khalid bin Walid sang Pedang Allah

Keterangan Bibliografi
Pengarang : Ulfah
Pengarang 2 :
Kontributor :
Penerbit : Lingkar Media
Kota terbit : Surakarta
Tahun terbit : 2021
ISBN : 978-623-7868-48-4
Subyek : cerita, islam
Klasifikasi : 297.215 Ulf k
Bahasa : Indonesia
Edisi :
Halaman :
Keyword : sahabat, nabi
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Khalid bin Walid sang Pedang Allah. Pengarang Ulfah, Penerbit, Lingkar Media, 2021, inventaris 14966/p1/m/2014.

Bilal mendatangi Hasna yang sedang bermain boneka, wah pedang bilal bagus tanya Ummi.Ummi cerita tentang Hhalid bin Walid sang pedang Allah.Khalid bin Walid sebelum masuk Islam dikenal sebagai panglima perang yang tidak terkalahkan dan orang yang terhormat.Rasulullah SAW berharap bahwa Khalid dapat masuk Islam dan membantu mengalahkan musuh Islam.Alhamdulillah Walid masuk Islam,Khalid tersentuh mendengar Rasulullah membaca Al Quran merupakan perkataan dari Allah.Akhirnya Walid masuk Islam dan menjadi panglima yang sangat hebat saat memimpin pasukan Islam.Pasukan Romawi mundur sebelum berperang, saat itulah Walid mendapat gelar pedang Allah.

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 14966/P1/M/2014 Kantor Pusat Ya