Tawakal Bukan Pasrah

Keterangan Bibliografi
Pengarang : Supriyanto
Pengarang 2 :
Kontributor :
Penerbit : Qultum Media
Kota terbit : Jakarta
Tahun terbit : 2010
ISBN : 979017103X
Subyek : Agama Islam
Klasifikasi : 297 Sup t
Bahasa : Indonesia
Edisi : 1
Halaman : xiv+148 hlm.; 14 x 20 cm
Keyword :
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Tawakal Bukan Pasrah.

Pengarang: Supriyanto, Klas : 297, Inventaris: 00152/l/2021, berisi : Tawakal berasal dari kata arab wakalah atau wikalah yang berarti memperlihatkan ketidak mampuan dan bersandar atau pasrah kepada orang lain. Kata kerja asalnya adalah  yng kemudian lebih lazim memakai wazan tawakala tawakkulan yeng berarti menyerahkan, menyandarkan, mewakilkan dan mempercayakan urusan kepada pihak lain( menyerahkan keputusan atas segala sesuatu kepada Allah.. sifat terpuji, tawakal menjadi sifat utama dari muslim dan mikmin yang telah mengejawantahkan kkeislaman dan keimanan dalam kehidupan, atau disebut muhsin, orang yang ihsan.. Dahsyatnya tawakal kepada Allah, kepasrahan total kepada allah setelah segala upaya dilakukan oleh nabi Hud, ia menyerahkan sepenuhnya kepada Allah hasil dari dakwahnyaitu.. Doa terkait dengan tawakal, dengan menyebut nama Allah aku beriman kepada Allah. Aku berpegang teguh dengan agama Allah. dan aku bertawakal kepada Allah, tiada daya dan upaya kecuali dari Allah.. Tawakal masa kini, istighosah menjelang ujian nasional. (yatna).

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 00152/L/2021 Kantor Pusat Ya