Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar PKn Dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Word Square Pada Siswa Kelas III SD Tlogo Tamantirto Kasihan Bantul

Keterangan Bibliografi
Penulis : Dian Faisyal
Dosen Pembimbing : -
Penerbit : Universitas PGRI
Kota terbit : Yogyakarta
Tahun terbit : 2018
No Mhs : --
Subyek : Metode mengajar dan belajar
Klasifikasi : 371.3 Dia u
Bahasa : Indonesia
Edisi : -
Halaman : xv, 219 hlm. ; 30 cm.
Keyword :
Status referensi : Buku Referensi
Lokasi : Dinas Perpustakaan Bantul
Jenis Koleksi Pustaka

TA_Skripsi

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Upaya Meningkatkan Prestasi Belajar PKn dengan menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Word Square pada Siswa Kelas III SD Tlogo Tamantirto Kasihan Bantul.

Dian Faisyal berisi : Pendidikan mempunyai peranan penting untuk meningkatkan kualitas sumber daya manuisa ( SDM) dalam menjamin keberlangsungan pembangunan bangsa.Identitas Nasalah, pembelajaran masih masih berpusat pada guru, guru pembelajaran kurang bervariasi, dalam model pembelajaran, banyak siswa kurang berpartisipasi dalam pembelajaran, prestasi pembelajaran PKn siswa rendah.Pembatasan Masalah, Upaya meningkatkan prestasi belajar PKn dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Word Square pada siswa kelas III SD TogonTamantirto, Kasihan, Bantul. Rumusan Masalah, Bgimanakah upaya meningkatkan prestasi belajar PKn dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Word Square.Tujuan penelitian, Bagaimana upaya untuk meningkatkan prestasi belajar PKn deng menggunakan model pembelajaranKooperatif tipe Word Square.Manfaat menjadi rujukan dalam menerapkan model pembelajaran, mengetahui hasil penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe Word Square.

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada