Hubungan pengetahuan dengan kepatuhan penggunaan alat pelindung diri pada perawat di ruang rawat inap RSUD Panembahan Senopati Bantul

Keterangan Bibliografi
Penulis : Kadek Indah Purnamasari
Dosen Pembimbing : -
Penerbit : STIKES Surya Global
Kota terbit : Yogyakarta
Tahun terbit : 2019
No Mhs : -
Subyek : Manajemen personalia
Klasifikasi : 658.306 KAD h
Bahasa : Indonesia
Edisi : -
Halaman : v, 59 hlm.: 30 cm
Keyword :
Lokasi : Ruang Koleksi Akademik
Jenis Koleksi Pustaka

TA_Skripsi

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Alat pelindung diri adalah perlindungan keselamatan pekerja melalui upaya teknis pengamanan tempat, peralatan dan lingkungan kerja  wajib diutamakan meskipun kadang beresiko. Maka upaya-upaya perlu dilakuka dalam rangka keselamatan kerja. Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan pengetahuan dengan kepetuhan penggunaan alat pelindung diri pada perawat di ruang inap RSUD Panembahan Senopati Bantul.Metodenya menggunakan deskriptif korelasi dengan pendekatan cross sectional. Metode pengambilan sampling dengan sampel 50 responden. Uji analisis pada penelitian ini menggunakan kendall's-tau dengan bantuan program SPSS 21.0.

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 1172/H1/KP01/2020.c1 Kantor Pusat Ya