Pengaruh konseling tentang penyakit torch terhadap tingkat pengetahuan ibu hamil di wilayah kerja Puskesmas Sedayu II

Keterangan Bibliografi
Penulis : Nuning Ika Purwandari
Dosen Pembimbing : Sariyati
Penerbit : Universitas Alma Ata
Kota terbit : Yogyakarta
Tahun terbit : 2018
No Mhs :
Subyek : Penyakit dan komplikasi dalam kehamilan
Klasifikasi : 618.3 Nun p
Bahasa : Indonesia
Edisi :
Halaman : xiii, 129 hlm.; 30 cm.
Keyword :
Status referensi : Buku Referensi
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

TA_Diploma

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi
Karya tulis ini membahas tentang pengaruh konseling tentang penyakit tordh terhadap tingkat pengetahuan ibu hamil di wilayah kerja Puskesmas Sedayu II. Torch merupakan kumpulan dari beberapa penyakit yang menimbulkan infeksi kongenital, yaitu toxoplasma, other injection, rubella, cytomegalo virus dan herpes simplex virus. Apabila selama masa kehamilan seorang wanita terinfeksi torch maka janin yang akan dilahirkan akan mengalami infeksi dimulai dari keguguran, lahri premature dan kelaianan fisik saat lahir. Sebelum dilakukan konseling pengetahuan mengenai torch bagi ibu hamil di wilayah kerja Puskesmas Sedayu II dalam kategori cukup.Sedangkan tingkat pengetahuan setelah diadakan konseling mengenai torch meningkat menjadi lebih baik.
Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 794/H1/2020 Kantor Pusat Tidak