Pengaruh penerapan modernisasi sistem administrasi perpajakan terhadap tingkat kepatuhan wajib pajak UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah) di Kabupaten Bantul

Keterangan Bibliografi
Penulis : Nada Putri Aviana
Dosen Pembimbing : Aris Nurherwening, Drs.,MM.
Penerbit : Fak. Ekonomi UII
Kota terbit : Yogyakarta
Tahun terbit : 2019
No Mhs :
Subyek : pajak- UMKM - Kepatuhan Wajib Pajak
Klasifikasi : 336.241 Nad p
Bahasa : Indonesia
Edisi :
Halaman : xix, 105 hlm.: ilus.; 29.5 cm.
Keyword :
Status referensi : Buku Referensi
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

TA_Skripsi

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh penerapan modernisasi sistem administrasi perpajakan terhadap kepatuhan wajib pajak. Penelitian ini menggunakan data primer nonprobability sampling dan pengumpulan data dilakukan dengan metode penyebaran kuesioner kepada responden. Total responden pada penelitian ini berjumlah 100 responden. Model regresi yang digunakan adalah model regresi linier berganda dengan bantuan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) penerapan sisten e-registration berpengaruh positif dan signifikan terhadao kepatuhan wajib pajak. (2) penerapan sistem e-filling berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak. (3) Penerapan sistem e-billing berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak. Kata kunci: e-registration, e-filling, e-billig, kepatuhan wajib pajak.
Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 863/H1/2020 Kantor Pusat Tidak