Aktivitas public relations untuk meningkatkan daya tarik wisata dan pendidikan di Museum H.M. Soeharto

Keterangan Bibliografi
Penulis : Siti Arfianti Khatijah
Dosen Pembimbing : Muslikhah Dwihartanti
Penerbit : UNY
Kota terbit : Yogyakarta
Tahun terbit : 2017
No Mhs :
Subyek : Museum
Klasifikasi : 709 Sit a
Bahasa : Indonesia
Edisi :
Halaman : xvii, 227 hlm.; 30 cm.
Keyword :
Status referensi : Buku Referensi
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

TA_Skripsi

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi
Karya tulis ini membahas tentang upaya untuk meningkatkan daya tarik wisata dan pendidikan di Museum HM. Soeharto melalui aktivitas public relations. Museum HM. Soeharto didirikan pada tahun 2013 oleh HR. Probosutedjo dibangun untuk mengenang jasa, pengabdian dan penhargaan atas prestasi dan keberhasilan yang telah menghantarkan Bangsa Indonesia menjadi bangsa yang bermartabat, maju dan sejahtera. Dengan adanya museum ini dimaksudkan agar nilai-nilai kejuangan yang terkandung di dalamnya menjadi pelajaran dan sumber inspirasi bagi generasi penerus.
Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 391/H1/2020 Kantor Pusat Tidak