Implementasi Algoritma Regresi Linear Berganda untuk Memprediksi Produksi Padi di Kabupaten Bantul

Keterangan Bibliografi
Penulis : Ervan Triyanto
Dosen Pembimbing : Heri Sismoro
Penerbit : Program Sarjana Program Studi Informatika Fakultas Ilmu Komputer Universitas Amikom Yogyakarta
Kota terbit : Yogyakarta
Tahun terbit : 2019
No Mhs :
Subyek : Pengolahan - Analisis data
Klasifikasi : S 004.2 Erv i
Bahasa : Indonesia
Edisi :
Halaman : xv:92 hlm; 29,5 cm
Keyword :
Status referensi : Buku Referensi
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

TA_Skripsi

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi
S 004.2 Erv i TA_Skripsi Implementasi Algoritma Regresi Linear Berganda untuk Memprediksi Produksi Padi di Kabupaten Bantul Ervan Triyanto | Program Sarjana Program Studi Informatika Fakultas Ilmu Komputer Universitas Amikom Yogyakarta, 2019 Ketersediaan pangan yang cukup dan merata merupakan salah satu pilar perwujudan ketahanan pangan. Tersedianya data tentang ketahanan pangan merupakan hal yang mendasar untuk digunakan sebagai tolak ukur dalam mengestimasi dan menilai keberhasilan pembangunan ketahanan pangan.Metode Regresi Linear Berganda adalah metode peramalan dengan menggunakan banyak faktor yang mempengaruhi hasil sehingga dapat menemukan hasil maksimal. Aplikasi yang dihasilkan berbentuk proptotype webview "Prediksi Produksi Padi" untuk memprediksi hasil produksi padi di Kabupaten Bantul. (F3)
Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 188/H1/2020 Kantor Pusat Tidak