Overweight Pada Awal kehamilan Sebagai Faktor Risiko Kelahiran Prematur di RSUD Panembahan Senopati Bantul

Keterangan Bibliografi
Penulis : Alifani Faiz Faradilla
Dosen Pembimbing : dr Widya Dwi Astuti, Sp.OG
Penerbit : Program studi D IV Kebidanan Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada
Kota terbit : Yogyakarta
Tahun terbit : 2017
No Mhs :
Subyek : 1. Kehamilan 2. Overweight
Klasifikasi : 618.2 Ali O
Bahasa : Indonesia
Edisi :
Halaman : xvi, 72 hlm.; tabel, 30 cm
Keyword :
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

TA_Skripsi

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Overweight pada awal kehamilan sebagai faktor resiko kelahiran prematur di RSUD Panembahan Senopati Bantul.

Alifani Faiz Faradhila berisi : salah satu indikator kematian yang berhubungan dengan bayi baru lahir adalah Angka Kematian Bayi (AKB), kelahiran bayi prematur sekitar 25 % terjadi tanpa disertai faktor resiko yang diketahui, status gizi ibu hamil merupakan alah satu faktor yang mempengaruhi pertumbuhan janin, rekap data kelahiran hidup di DIY tahun 2014 menunjukkan jumlah bayi lahir menurut jenis kelamin laki-laki dan perempuan ebanyak 23.282 bayi. Rumusan masalah apakh overweight pada awal kehamilan meningkatkan risiko terjadinya kelahiran prematur.Manfaat memperkaya bukti empiris tentang faktor-faktor yangb berhubungan dengan kelahiran prematur.

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 367/H1/2019 Kantor Pusat Tidak