Panduan praktis Shalat Istikharah Berdasarkan Sunnah Nabi

Keterangan Bibliografi
Pengarang : Abu Ummar Abdullah
Pengarang 2 :
Kontributor : -
Penerbit : keira publishing
Kota terbit : Depok, Jawa Barat
Tahun terbit : 2015
ISBN : 978-602-1361-39-9
Subyek : shalat sunah
Klasifikasi : 297.423 Abu p
Bahasa : Indonesia
Edisi : cet.1
Halaman : 113 hlm; 21 cm
Keyword :
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi
Abu Ammar Abdullah. 2015. Panduan Praktis Shalat Istikharah Berdasarkan Sunnah NAbi. Jawa Barat: Keira Publishing. Klasifikasi: 297.423 Abu P1. Kata kunci: shalat sunah Secara terminologi, istikharah berarti upaya untuk mencari pilihan, yaitu mencari kecenderungan hati terhadap sesutau perkara yang terbaik dan paling utama menurut Allah SWT. Upaya tersebut dilaksanakan dengan shaat istikharah dan membaca doa istikharah. Ulama bersepakat bahawa hukum shalat istikharah adalah sunah bukan wajib. Siapa saja yang memilkin keinginan untuk melakukan sesuatu hal, seperti bepergian, berdagan atau menikah, disunahkan untuk melaksanakan shalat istikharah. HAl ini dikarenakan banyaknya keutamaan di dalam shalat istikharah. Shalat istikharah tidak boleh dilakukan oleh sesorang dalam konteks meninggalkan sesuatu yang diharamkan dan dimakruhkan.
Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 1689/P1/2019 Kantor Pusat Ya
2 1690/P1/2019 Kantor Pusat Ya
3 1691/P1/M2019 Kantor Pusat Ya
4 1692/P1/M?2019 Kantor Pusat Ya
5 6346/P1/2017 Kantor Pusat Ya
6 6347/P1/2017 Kantor Pusat Ya