Kiat Sukses Beternak Burung Puyuh

Keterangan Bibliografi
Pengarang : Ulin Nuha
Pengarang 2 :
Kontributor : -
Penerbit : Zahara Pustaka
Kota terbit : Yogyakarta
Tahun terbit : 2017
ISBN : 9786021624234
Subyek : Unggas peliharaan
Klasifikasi : 636.6 Uli k
Bahasa : Indonesia
Edisi : ed.1
Halaman : 124 hlm, ilus, 24 cm
Keyword : Unggas peliharaan
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Ulin Nuha. Kiat Sukses Beternak Burung Puyuh. Yogyakarta:Zahara Pustaka, 2020. Klasifikasi: 636.6 Uli K. Subjek: Unggas Peliharaan. Buku ISBN: 978-602-1624-23-4

Beternak burung puyuh saat ini merupakan prospek yang bagus karena besarnya permintaan konsumen akan daging dan telur burung puyuh. Buku ini menyajikan kiat-kiat khusus dan teknik membudidayakan burung puyuh mulai dari mencari bibit, penetasan,penyakit yang diderita burung puyuh sampai kotoran burung puyuh. Dipaparkan juga mengenai analisis usaha , jumlah modal serta perhitungan untung dan ruginya ketika bisnis sudah dijalankan. Usaha beternak burung puyuh tak lepas dari adanya limbah dari budidaya tersebut yang berdampak pada lingkungan dan sosial seperti lingkungan kotor, polusi udara, serta munculnya sumber penyakit. Kotoran burung puyuh dapat diolah menjadi kompos,sebagai teknologi hayati Ni-35, sumber energi biogas.

 

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 6108/P1/2017 Kantor Pusat Ya
2 6109/P1/2017 Kantor Pusat Ya
3 6110/P1/M/2017 Kantor Pusat Ya