Teori sastra

Keterangan Bibliografi
Pengarang : EAGLITON, Terry
Pengarang 2 :
Kontributor : -
Penerbit : Jalasutra
Kota terbit : Yogyakarta
Tahun terbit : 2017
ISBN : 979-3684-65-8
Subyek : Sastra
Klasifikasi : 800Eag EAG t
Bahasa : Indonesia
Edisi : cet.3
Halaman : xiii, 370 hlm. ; 20 cm.
Keyword :
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Teori sastra.EAGLITON, Terry.Yogyakarta : Jolosutro, 2017, inventaris 2740/p1/2018.

Buku ini menyediakan pandangan yang cukup komprehensif mengenai teori sastra modern baik bagi pembaca yang sebelunya tidak mempunyai ataupun bagi yang baru sedikit memiliki pengetahuan mengenai topik ini. Teori sastra : sebuah pengantar komprehensif karya Terry ini disajikan sebagai dorongan dan panduan, inspirasi untuk seluruh kalangan mahasiswa dan dosen. Dengan karakteristik semangat dan humor, profesor Eagleton meperlengkapi mahasiswa generasi baru dengan retrospektif, tinjauan perkembangan atau pada umumnya apa yang disebut teori kultural.

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 2739/P1/2018 Kantor Pusat Ya
2 2740/P1/2018 Kantor Pusat Ya
3 2741/P1/M/2018 Kantor Pusat Ya
4 2742/P1/M/2018 Kantor Pusat Ya