Ki Manteb Soedharsono profil dalang inovatif
Keterangan Bibliografi
Pengarang | : Nurdiyanto |
Pengarang 2 | : |
Kontributor | : Sri retna astuti |
Penerbit | : Kreasi Cendekia Pustaka |
Kota terbit | : Yogyakarta |
Tahun terbit | : 2012 |
ISBN | : 9789798971549 |
Subyek | : dalang |
Klasifikasi | : 791.509 Nur k |
Bahasa | : Indonesia |
Edisi | : ed. 1 |
Halaman | : 105 hlm, ilus, 23 cm |
Keyword | : dalang |
Lokasi | : |
Jenis Koleksi Pustaka
Buku
Kategori Pustaka
Tidak ada kategori
Abstraksi
Nurdiyanto. 2012. Ki Manteb soedharsono Profil Dalang Inovatif. Yogyakarta: Balai Pelestarian Nilai Budaya (BPNB). Klasifikasi: 791.509 2 Nur M1. Kata Kunci: dalang
Ki Manteb Soedharsono adalah seorang dalang sejati, yaitu dalang yangs esuai dengan predikatnya, sehingga seorang dalang bisa menjadi suri teladan bagi masyarakat. Ki Manteb adalah dalang yang mempunyai keberanian untuk membuat inovasi-inovasi demi majunya seni pedalangan walau demikian inovasi yang dilakukan masih dalam batas-batas kewajaran. Kelebihan Ki manteb terletak pada ketrampilannya dalam hal sabet dan menyusun cerita atau sanggit lakon. Kelebihan ki Manteb terletak pada kemampuannya bergaul dan berdiskusi dengan para pemuka masyarakat ataupun tokok-tokoh pemerintahan. Selain itu dalam hal manajemen juga menganut sistem keterbukaan sehingga membuat keberhasilannya sebagai dalang tidak tergoyahkan.
Inventaris
# | Inventaris | Perpustakaan | Dapat dipinjam | Status Ada |
1 | 1454/L/2014 | Kantor Pusat | Ya | |
2 | 1455/L/2014 | Kantor Pusat | Ya |