peluang usaha budidaya udang galah

Keterangan Bibliografi
Pengarang : hidayatul muttaqin
Pengarang 2 :
Kontributor : -
Penerbit : titian ilmu
Kota terbit : BANDUNG
Tahun terbit : 2009
ISBN : 9789790271035
Subyek : Perikanan dan pemeliharaan udang, kepiting
Klasifikasi : 639.5 Hid p
Bahasa : Indonesia
Edisi : ed. 1, cet. 1
Halaman : vi + 90 hlm, ilus, 25 cm
Keyword : Perikanan dan pemeliharaan udang, kepiting
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi
M. Hidayatul Muttaqien. 2014. Peluang Usaha Budi Daya Udang Galah. Bandung: Titian Ilmu, 2009 ISBN: 978-979-027-103-5 Klasifikasi: 639.5 Hid P1. Kata Kunci: Udang Galah Udang Galah merupakan salah satu komoditas hasil perikanan air tawar yang sangat potensial karena memilki nilai ekonomi tinggi. Prospek budi daya udang galah tidak kalah dengan komoditas udang windu. Udabng galah dipelihara dan dibesarkan dalam kolam air tawar dan dapat mencapai panjang tubuh 30 cm, sehingga tak jauh berbeda dengan ukuran udang windu yang dipelihara dalam tambak air payau.Kunci sukses usaha budi daya udang galah mencakup "sapta usaha" yaitu: konstruksi kolam, pengairan air, benih, pengelolaan, pengendalian hama, tatalaksana usaha dan pemasaran hasil.
Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 417/H2/2017 Kantor Pusat Ya
2 418/H2/2017 Kantor Pusat Ya