Teknik Pengolahan Tepung Kalsium dari Tulang Ikan Nila

Keterangan Bibliografi
Pengarang : Murniyati
Pengarang 2 :
Kontributor : Fera Roswita Dewi, Rosmawaty Peranginangin
Penerbit : Penebar Swadaya
Kota terbit : Jakarta Timur
Tahun terbit : 2014
ISBN : 978-979-602-559-4
Subyek : tepung kalsium
Klasifikasi : 633.6 Mur t
Bahasa : Indonesia
Edisi : Cet 1
Halaman : 68 hlm.: ilus.; 23 cm
Keyword :
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi
633.6 Mur t Teknik Pengolahan Tepung Kalsium dari Tulang Ikan Nila Murniyati | Penebar Swadaya, 2014 / Cet 1 Tulang ikan mengandung mineral yang tinggi seperti kalsium yang merupakan salah satu zat gizi yang dibutuhkan dan berpotensi untuk meningkatkan nutrisi produk pangan. Buku ini membahas tentang pemanfaatan tulang nila sebagai hasil sampingan dalam pengolahan ikan nila. Pembahasan mengenai nilai gizi, manfaat kalsium bagi tubuh, pembuatan tepung kalsium dari tulang ikan nila, spesifikasi dan aplikasi produk, sanitasi dan higiene pada proses produksi, serta analisis finansial pengolahan tepung kalsium tulang ikan nila.
Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 955/H2/2017 Kantor Pusat Ya
2 956/H2/2017 Kantor Pusat Ya