Rumah minimalis modern. budget 100-150 jt

Keterangan Bibliografi
Pengarang : Indra abdillah
Pengarang 2 :
Kontributor : -
Penerbit : Intra Pustaka Utama
Kota terbit : Jakarta
Tahun terbit : 2016
ISBN : 9786021622063
Subyek : Rumah murah
Klasifikasi : 728.1 Ind r
Bahasa : Indonesia
Edisi : ed. 1, cet. 1
Halaman : 66 hlm, ilus, 14 cm
Keyword : Rumah murah
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi
Membangun rumah memang bukan perkara yang mudah. Banyak faktor yang menentukan agar rumah yang dibangun sesuai dengan yang diidam-idamkan. Mulai dari desain, anggaran biaya, hingga aspek legal yang sangat procedural. Untuk saat ini, desain rumah gaya minimalis yang sedang menjadi tren. Namun, bagaimana caranya agar bisa membuat rumah tinggal yang nyaman dengan budget minimalis? Buku ini menyuguhkan bagaimana membuat rumah dengan budget 100-150 jutaan. Ditampilkan juga perpaduan gaya rumah minimalis dengan gaya rumah yang sudah ada sebelumnya, dilengkapi dengan RAB (Rencana Anggaran Biaya) dan desain rumah minimalis berbagai tipe diantaranya rumah minimalis tipe 27/72, rumah minimalis tipe 36/72, rumah minimalis tipe 45/90, dan rumah minimalis tipe 60/120 – 105/120.
Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 127/H2/2017 Kantor Pusat Ya
2 128/H2/2017 Kantor Pusat Ya