Pantang menyerah mengasuh asih ABK

Keterangan Bibliografi
Pengarang : DIAN, Nafi
Pengarang 2 :
Kontributor : Qoni
Penerbit : Familia
Kota terbit : Yogyakarta
Tahun terbit : 2012
ISBN : 978-602-9434-41-5
Subyek : Pendidikan luar biasa(khusus)
Klasifikasi : 371.9 Dia P
Bahasa : Indonesia
Edisi : Cet.1
Halaman : viii, 70 hlm.; 19 cm
Keyword :
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Dian Nafi. Pantang Menyerah Mengasuh Asih Anak Berkebutuhan Khusus. Yogyakarta: Familia, 2012. Subyek: Pendidikan luar biasa (khusus). Klasifikasi: 371.9 Dia P2. ISBN: 978-602-9434-41-5

Anak berkebutuhan khusus (ABK) merupakan sebutan bagi anak berkarakter berbeda dengan anak pada umumnya. Memiliki anaka berkebutuhan khusus  (ABK) merupakan tantangan yang berat bagi orangtua. Dibutuhkan tenaga dan dan perhatian ekstra dalam merawat dan mengasuh ABK. Namun bila disikapi positif, orangtua dan guru, anak berkebutuhan khusus dapat optimal tumbuh kembang dan potensi yang dimilikinya. Dukungan penuh, cinta kasih dan perhatian orangtua serta anggota keluarga yang lain akan memberikan energi dan kepercayaan diri bagi ABK untuk terus berusaha belajar, mencoba hal baru terkait dengan ketrampilan hidup sehingga mereka tumbuh menjadi pribadi yang mandiri dan berhasil dalam hidupnya.

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 21230/P1/2014 Kantor Pusat Ya
2 21231/P1/2014 Kantor Pusat Ya
3 21232/P1/M/2014 Kantor Pusat Ya
4 21233/P1/M/2014 Kantor Pusat Ya