Sebuah Usaha Menulis Surat Cinta

Keterangan Bibliografi
Pengarang : Puthut EA
Pengarang 2 :
Kontributor : -
Penerbit : EA Books
Kota terbit : Yogyakarta
Tahun terbit : 2014
ISBN : 978-602-1318-04-1
Subyek : Retorik fiksi
Klasifikasi : 883 Put s
Bahasa : Indonesia
Edisi : cet.1
Halaman : xii;180hln;19cm
Keyword :
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Buku ini tidak hanya bercerita tentang kisah-kisah cinta yang indah namun lebih dari itu. Manusia tidak selamanya melulu hidup dengan kasih sayang. Kisah-kisah dalam buku ini mengambil tragedi sebagai nafas, perayaan untuk kemudian mengutuk  pertemuan yang hanya berujung kepergian.

Kumpulan cerita ini juga bicara tentang rindu, simpati, cemburu, hal remeh temeh yang dimiliki oleh manusia yang gagal memahami bahwa hidup tak hanya perihal cinta. Penulis tahu bagaimana caranya menghadirkan rupa luka. Buku ini menjadi menarik karena keterampilan penulis mengungkapkannya.

Ia bicara dengan sendu saat dimana kita benar-benar merasa sunyi, banar-benar merasa takut dalam kesendirian, benar-benar tak bisa bertahan lagi. Ada perasaan yang menolak ditahan dan harus segera di utarakan, dan menghadirkan kenangan-kenangan yang semena-mena datang, menyaru rupa kebencian dengan rindu yang teramat.

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 17489/P1/2014 Kantor Pusat Ya
2 17491/P1/M/2014 Kantor Pusat Ya
3 17492/P1/M/2014 Kantor Pusat Ya