Pudarnya Pesona Cleopatra

Keterangan Bibliografi
Pengarang : HABIBURRAHMAN El Shirazy
Pengarang 2 :
Kontributor : -
Penerbit : Republika Penerbit
Kota terbit : Jakarta
Tahun terbit : 2013
ISBN : 979-3604-00-X
Subyek : Novel
Klasifikasi : 808.3 HAB p
Bahasa : Indonesia
Edisi : cet. xxiii
Halaman : x, 110 hlm.; 13,5 cm
Keyword :
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Dalam novel ini dikisahkan tentang suami istri, dimana sang suami terobsesi dengan pesona gadis mesir. Dalam angannya dia akan menikahi gadis mesir sangat cantik, sehingga dia melupakan istri yang sesungguhnya. Istrinya seorang wanita bernama Raihana, pernikahan ini tidak didasari oleh rasa cinta dan kasih sayang. Pernikahan yang dijalani hanyalah sebagai bukti bakti kepada ibunya yang dianggap segalanya sepeninggal ayahnya. Raihana adalah seorang wanita shalehah yang cantik dengan perawakan baik, berjilbab rapi, sarjana pendidikan dan juga hafidz Al-Qur’an. Ia mencintai suaminya dengan sepenuh hati meskipun sang suami belum bisa mencintainya dengan cara yang serupa. Ia telah menyia-nyiakan istrinya, sampai suatu ketika istri dan anak yang ada didalam kandungannya mengalami musibah sehingga ia kehilangan mereka berdua. Kini ia menyesal karena telah menyia-nyiakan istrinya selama ini.

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 18168/P1/2014 Kantor Pusat Ya
2 18169/P1/2014 Kantor Pusat Ya
3 18170/P1/M/2014 Kantor Pusat Ya
4 18171/P1/M/2014 Kantor Pusat Ya