Serunya Museum di Jakarta

Keterangan Bibliografi
Pengarang : Amalia Dwifarina
Pengarang 2 :
Kontributor : -
Penerbit : Erlangga
Kota terbit : Jakarta
Tahun terbit : 2012
ISBN : 978-979-075-570-3
Subyek : Museum, jakarta
Klasifikasi : 709.59822 Ama s
Bahasa : Indonesia
Edisi : cet. 1
Halaman : 218 hlm.: ilus.; 19 cm.
Keyword : Museum, jakarta
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Amalia Dwifarina. Serunya Museum di Jakarta. Jakarta: Erlangga, 2012. Klasifikasi: 709.59822 Ama S. Subjek: museum-Jakarta. ISBN: 978-979-075570-3

Menurut International Council of Museum (Dewan Museum Nasional) pengertian museum adalah lembaga permanen atau tetap untuk kepentingan orang banyak yang sifatnya terbuka, dengan cara mengumpulkan benda-benda untuk dikoleksi, dipelihara, ditata, dipamerkan dan diinformasikan kepada masyarakat untuk kebutuhan pendidikan serta hiburan. Selain itu musem adalah sebagai pusat tempat penyimpanan data-data keunikan masyarakat tertentu atau hal-hal yang berkaitan dengan kejadian masa kini da lampau, museum dapat berfungsi sebagai sumber untuk mencari informasi pelajaran bagi murid-murid sekolah. Jakarta merupakan salah satu kota yang memiliki banyak museum sehingga pantas dijuluki Kota Museum, terdapat lebih dari 60 museum diantaranya: Musem Wayang, Museum Sejarah Jakarta, Musem Nasional, Museum Graha Bhakti Antara, Museum Prasasti,Museum Joang '45, Mueum Sasmita Loka dan masih banyak musem lainnya yang tersebar di seluruh wilayah Jakarta.

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 4832/P1/2014 Kantor Pusat Ya
2 4833/P1/2014 Kantor Pusat Ya
3 4834/P1/M/2014 Kantor Pusat Ya