Semangka Tanpa Biji

Keterangan Bibliografi
Pengarang : SAMADI, Budi
Pengarang 2 :
Kontributor : -
Penerbit : Kanisius ( Anggota IKAPI)
Kota terbit : Yogyakarta
Tahun terbit : 2007
ISBN : 979-21-1406-8
Subyek : buah-buahan
Klasifikasi : 634 Sam s
Bahasa : Indonesia
Edisi : cet.5
Halaman : 100hln;20,5cm
Keyword :
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi
Budi Samadi. 2007. Semangka Tanpa Biji. Yogyakarta: Kanisius. Klasifikasi: 634 Sam S1. Kata kunci: buah-buahan-semangka Semangka tanpa biji (triploid) digemari masyarakat karena mengandung banyak air dan rasanya manis menyegarkan. Semangka jenis ini banyak diminati petani dan pengusaha semangka karena memiliki pertumbuhan cepat, keragaman buah tinggi dan produksi tinggi. Sistem budidaya semangka tanpa biji yang menggunakan mulsa plastik hitam perak(MPHP) sangat mendukung pertumbuhan tanaman sehingga produksi yang diharapkan dapat tercapai. Penggunaan MPHP pada musim kemarau dapat melindungi tanaman dari serangan hama aphids, thrips dan tungau Pada musim hujan, penggunaan MPHP dapat mengurangi penyakit layu yang disebabkan oleh jamur. Saat yang paling ideal untuk menanam semangka tanpa biji adalah musim kemarau (Maret-September).
Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 5963/P1/2014 Kantor Pusat Ya
2 5964/P1/2014 Kantor Pusat Ya
3 5965/P1/M/2014 Kantor Pusat Ya