Mari Mengintip Otak Musisi

Keterangan Bibliografi
Pengarang : HARYANTO, Nia
Pengarang 2 :
Kontributor : -
Penerbit : Media Sarana Cerdas
Kota terbit : Bandung
Tahun terbit : 2011
ISBN : 978-602-9108-07-1
Subyek : kecerdasan
Klasifikasi : 153 Har m
Bahasa : Indonesia
Edisi : cet.1
Halaman : vi, 58hlm.:ilus;21 cm
Keyword :
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Nia Haryanto. Mari Mengintip Otak Musisi. Bandung: Media Sarana Cerdas, 2011. Subyek: kecerdasan. Klasifikasi: 153 Har M.

Kecerdasan musikal adalah kecerdasan yang berdasarkan pada kemampuan otak dalam mengapresiasi dan menginterprestasi rangsangan berupa musik. Apresiasi dan interprestasi ini akan melahirkan suatu bentuk respon tertentu. Kecerdasan musikal adalah kecerdasan yang bersumber dari musik yang melahirkan sebuah tindakan atau respon yang bisa menyelesaikan segala permasalahan yang sedang dihadapi. Orang yang memiliki kecerdasan musikal mempunyai daya apresiasi yang tinggi terhadap musik. Orang inilah yang disebut musisi.Kecerdasan musikal bisa bermanfaat dalam berbagai bidang. Beberapa pekerjaan yang membutuhkan kecerdasan musikal yang tinggi diantaranya: pencipta lagu, penyanyi, recording engineers, konduktor, produser musik dan masih nbanyak lainnya.

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 960/H2/2012 Kantor Pusat Ya
2 961/H2/2012 Kantor Pusat Ya