Menejemen Berbasis Sekolah : Konsep, Strategi dan Implementasi

Keterangan Bibliografi
Pengarang : MULYANA, E
Pengarang 2 :
Kontributor : Dedi Junaidi
Penerbit : PT. Remaja Rosdakarya
Kota terbit : Bandung
Tahun terbit : 2004
ISBN : 979-692-196-0
Subyek : Pendidikan
Klasifikasi : 371.2 Mul M
Bahasa : Indonesia
Edisi : Cet 7
Halaman : 216 hlm; 24 cm
Keyword :
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

MBS merupakan paradigm baru pendidikan baru, diperlukan berbagai sumber yang dapat membantu para pelaksana pendidikan (kepala sekolah dan guru) di lapangan. Buku ini bisa dijadikan sumber yang dapat memberikan kemudahan dan pemahaman untuk mengimplementasikan konsep manajemen berbasis sekolah di sekolah masing-masing. Semua hal tentang MBS yang dibahas dalam buku ini terbagi dalam delapan bab, mulai dari Pendahuluan; Konsep dasar manajemen berbasis sekolah; Manajemen komponen-komponen sekolah; Implementasi manajemen berbasis sekolah; Efektifitas, efisiensi dan produktivitas manajemen berbasis sekolah; Kepemimpinan dalam manajemen berbasis sekolah; Koordinasi, komunikasi, dan supervise dalam manajemen berbasis sekolah; dan Dana pendidikan dalam konteks manajemen berbasis sekolah.

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 3369/P1/2005 Kantor Pusat Ya