Apartemen Hijau

Keterangan Bibliografi
Pengarang : YANIAR, Renny
Pengarang 2 :
Kontributor : Sri Harsini
Penerbit : PT. Gramedia Widiasarana Indonesia
Kota terbit : Jakarta
Tahun terbit : 2001
ISBN : 979-695-372-2
Subyek : Cerita Anak
Klasifikasi : 392.2 YAN a
Bahasa : Indonesia
Edisi : Cet.1
Halaman : 16 hlm, ilus. ; 20 cm
Keyword :
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Apartemen Hijau. YANIAR, Renny.Jakrta. Gramedia Widiasarana Indonesia, 2001, inventaris 777/p1/2002.

Diceritakan ada sebuah desa, disebuah belakang rumah Pak Kinta, ada sebatang pohon besar.Pohon tumbuh memberi kesegaran penuh makhluk hidup.Pohon itu mirip sebuah rumah yangtinggi. Tinggal disitu ibu landak, kelinci, bapak ibu tukus, semut. Kota semut berupa gundukan-gundukan tanah merah.Tak jauh dari situ tampak rumpun bunga yang indah. Disitu kumbang dan kupu-kupu cantik melepas lelah. Tupai tinggal dilubang pohon, di atasnya burung hantu. Dicabang pohon ada beberapa sarang burung, anak burung. Bunglon juga tinggal disana. Walaupun hidup bersama satu pohon, hewan-hewan asyik sendiri.Saat Gida datang untuk meniup seruling hewan-hewan bersembunyi dirumah masing-masing, mereka menikmati suara seruling secara diam-diam. Alunan seruling anak Pak Kinta sangat indah.Suaranya mengundang kehadiran peri hutan. Pak Kinta ingin menebang pohon untuk memahat, tapi gida melarang nya, karena pohon itu menjadi tempat tinggal hewan-hewan.Kemudian Gida membuktikan bahwa dipohon itu ada kehidupan.Saat Pak Kinta bangun pagi iamendengar suara burung yang sangat nyaring di halaman belakang, keluarga kelinci meloncat-loncat, serangga menyanyi. Pak kinta tidak jadi menebang pohon itu.

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 777/P1/2002 Kantor Pusat Ya