Aku Ini Binatang Jalang Koleksi Sajak 1942 - 1949

Keterangan Bibliografi
Pengarang : ANWAR, Chairil
Pengarang 2 :
Kontributor :
Penerbit : Gramedia Pustaka Utama
Kota terbit : Jakarta
Tahun terbit : 2006
ISBN : 979-403-052-X
Subyek : Sastra
Klasifikasi : 808.1 ANW a
Bahasa : Indonesia
Edisi : Cet.16
Halaman : xiv, 111 hlm.
Keyword :
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Aku Ini Binatang Jalang Koleksi Sajak 1942 - 1949. ANWAR, Chairil, Jakarta, Gramedia Pustaka Utama, 2006, inventaris 364/h2/2007.

Berisi Chairil Anwar merupakan lambang kesenimanan di Indonesia. Memiliki seperangkat ciri seniman, tidak memiliki pekerjaan tetap, suka keluyuran, jorok, selalu kekurangan uang, penyakitan, dan tingkah lakunya menjengkelkan.Chairil Anwar dan cara hidupnya jalang, telah menjadi semcam mitos; kita suka lupa bahwa sajak-sajak yang ditulis menjelang kematiannya menunjukkan sikap hidup yang matang dan mengendap meskipun umurnya baru 26 tahun. Kita umumnya lebih suka membayangkan semangat hidup penyair ini seperti yang terungkap dalam sajak-sajaknya.

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 1547/P1/2004 Kantor Pusat Ya
2 361/H2/2007 Kantor Pusat Ya
3 362/H2/2007 Kantor Pusat Ya
4 363/H2/2007 Kantor Pusat Ya
5 364/H2/2007 Kantor Pusat Ya