Kentang : Varietas dan Pembudidayaan

Keterangan Bibliografi
Pengarang : SETIADI
Pengarang 2 :
Kontributor : Surya Fitri Nurulhuda
Penerbit : Penebar Swadaya
Kota terbit : Jakarta
Tahun terbit : 2006
ISBN : 979-489-169-X
Subyek : Kentang ; Budi Daya
Klasifikasi : 635.2 Set K
Bahasa : Indonesia
Edisi : Cet.12
Halaman : vii, 89 hlm ; 20,5 cm
Keyword :
Lokasi :
Jenis Koleksi Pustaka

Buku

Kategori Pustaka

Tidak ada kategori

Abstraksi

Kentang Varietas & Pembudidayaan. Pengarang Setiadi, Penerbit Penebar Swadaya, Jakarta, 2006 inventaris 1190/h2/2007.

Solanum atau ketang merupakan tanaman setahun, bentuk sesungguhnya menyemak dan bersifat menjalar. batang berbentuk segi empat, panjangnya mencapai 50-120 dan tidak berkayu. Batang daun berwarna hijau kemerahan atau ungu.Bunga berwarna kuning keputihan atau ungu.Varietas kentang  dapat digolongkan dlam tiga golongan, kentang kuning umb berkulit dan berdaging kuning. Kentang putih kulit dan daging umbi kentang warnanya putih, contoh donata, radosa.Budidaya kentang dimulai dari persiapan bibit, persiapan lahan, penanaman dan pemelharaan.Hama dan penyakit, ulat penggulung daun, ulat tanah, ulat bawang, Epilachma sP, anjing tanag. Penyakit, busuk kering, layu bakteri, busuk daun, bercak alternaria, kudis lak, penyakit kudis. Panen setelah tua tergantung varietasnya. Ciri ciri tanaman bagian atas daun batang mengering.

Inventaris
# Inventaris Perpustakaan Dapat dipinjam Status Ada
1 1189/H2/2007 Kantor Pusat Ya
2 1190/H2/2007 Kantor Pusat Ya
3 1191/H2/2007 Kantor Pusat Ya
4 1192/H2/2007 Kantor Pusat Ya
5 1641/H2/2011 Kantor Pusat Ya