Kunjungan Tamu Kecil Dari SPS Sejahtera
Dwi Farah Puspita
1 tahun yang lalu
Hari Jumat 17 November 2023, pada suasana pagi yang cerah Dispusip Bantul menerima kunjungan dari anak-anak SPS (Satuan PAUD Sejenis) Sejahtera Benyo Sendangsari Pajangan Bantul beserta guru pendampingnya sejumlah 11 pendamping dan 12 siswa.
Kunjungan ini dipandu oleh salah satu pustakawan Dispusip Bantul Ngatijan, A.Md. Dalam kunjungan ini anak – anak SPS Sejahtera diperkenalkan pada dunia literasi melalui story telling dan sejumlah buku bacaan untuk anak – anak. Selain itu anak-anak juga diajak berman dan bernyanyi bersama dan pemutaran film edukasi untuk anak.
Salam Literasi…. Ayo Membaca..!!!!!!!!
Bantul Pinter…. Bantul Moco….
#dispusipbantul
#dpkbantul
#dispusip2023